Posts

Showing posts from May, 2018

Contoh Jurnal Praktikum SMK Farmasi: Resep 1

Image
I. Kelengkapan Resep -Nama Dokter : ADA -Alamat Dokter : ADA -SIP Dokter : ADA -Inscriptio : ADA -Invecatio : ADA -Ordinatio : ADA -Signatura : ADA -Subscriptio : TIDAK ADA -Nama Pasien : ADA -Alamat Pasien : ADA -Umur Pasien : ADA -Berat badan Pasien : TIDAK ADA II. Keterangan Resep R/ : Recipe : Ambilah m.f. : misce fac : Campur dan buatlah PULV. : Pulveres : serbuk terbagi No. X : Nomero Decem : Sebanyak 10 bungkus sbdd : signa bis di die : tandai 2 kali sehari 1P : pulveratum unum : 1 bungkus Pro: Untuk III. Resep Standar - Lanamol (ISO Vol.49 hal.23) mengandung paracetamol 500mg IV. Uraian Bahan - Paracetamol (FI III hal. 23) Nama Resmi : ACETAMINOPHENUM Nama Lain : Acetaminophen, parasetamol Rumus Molekul : C8H9NO2 Pemerian: Hablur atau serbuk hablur putih; tidak berbau; rasa pahit. Kelarutan : Larut dalam 70 bagian air, dalam 7 bagian etanol (95%) P, dalam 13 bagian aseton P, dalam 40 bagian gliserol P, dan dalam 9 bagian propilengikol P; l

Pembahasan Jurnal Parktikum Ilmu Resep SMK Farmasi

Hi Pharmacy Learner! Mulai sekarang di blog Pharmacy Learning Center bakal share jurnal praktikum Ilmu Resep (farmasetika) setiap seminggu sekali, Jurnal praktikum ini standard untuk anak SMK Farmasi ya. Dan di setiap resep yang akan dibahas, akan ada soal-soal beserta jawaban yang berkaitan dengan resep yang ada. Biasanya di SMK Farmasi ketika praktikum, akan diberikan soal untuk dijawab, bisa diawal atau di akhir praktikum. Sebelum masuk ke pembahasan jurnal praktikum Ilmu Resep, ada baiknya kalau dibahas dari dasar dulu ya, mungkin ada yang belum tau bagaimana Jurnal Praktikum Ilmu Resep itu, yuk simak pembahasannya: Format Jurnal Praktikum: I. Kelengkapan Resep Merupakan data untuk pengecekan lengkap tidaknya resep dokter, apabila di resep sudah terdapat data-data dibawah ini, bisa di checklist atau centang disamping tulisannya. Apabila resep ada yang tidak lengkap, bisa minta kelengkapan ke Apoteker pengawas praktikum. Nama Dokter Alamat Dokter Surat Izin Praktek (SI